Nganjuk Kota Angin, Bagaimana Asal Usulnya?

Nganjuk Kota Angin, Bagaimana Asal Usulnya?

Nganjuk Kota Angin, Bagaimana Asal Usulnya? - Kabupaten Nganjuk merupakan salah satu kabupaten yang berlokasi di Provinsi Jawa Timur. Sebelah timur berbatasan dengan Kabupaten Jombang,  Kabupaten Bojonegoro diutara, Kabupaten Kediri dan Kabupaten Ponorogo diselatan, dan Kabupaten Madiun di Barat.

Kabupaten Nganjuk juga dikenal dengan sebutan "Anjuk Ladang" yang artinya tanah kemenangan dan julukan yang terkenal adalah "Kota Angin".

Dan mengapa Kabupaten Nganjuk mendapat julukan Kota Angin?

Karena di Kabupaten Nganjuk mempunyai tingkat frekuensi angin yang sangat tinggi dan besar, jadi anda tidak perlu heran anginnya kencang mulai pagi, siang, dan malam hari. Bahkan dimalam hari anginnya tambah kencang, dan disaranka jika anda berkunjung ke Kabupaten Nganjuk jangan lupa membawa jaket tebal.

Baca JugaSejarah Monumen Perjuangan Alun-Alun Nganjuk

Kabupaten Nganjuk diapit oleh 2 gunung yaitu Gunung Wilis dan Gunung Kendeng, hal ini pula yang menyebabkan angin disini cukup kencang. Sehingga julukan Kota Angin sangat melekat di Kabupaten ini.

Di Kabupaten Nganjuk sudah sangat terkenal terutama di Jawa Timur, bahkan ditanah sini memiliki tingkat kesuburan yang tinggi. Jadi berbagai macam tanaman bisa anda tanam, sehingga dapat menghasilkan hasil yang berkualitas untuk kebutuhan negara kita Indonesia.

Sumber: https://www.kompasiana.com/fauziafrian/
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url